Selasa, 18 Desember 2012

BAHAN PENGEMBANGAN KURIKULUM 2013

Pemerintah melalui Kementerian Peididikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) sudah menyelesaikan Draft Bahan Uji Pablik Kurikulum baru yaitu Kurikulum 2013.
Ada empat tahapan yang dilalui sebelum kurikulum 2013 diimplementasikan.
  1. Pertama, penyusunan kurikulum di lingkungan internal Kemendikbud melibatkan sejumlah pakar dari berbagai disipilin ilmu dan praktisi pendidikan. 
  2. Kedua, pemaparan desain kurikulum 2013 di depan Wakil Presiden. 
  3. Ketiga pelaksanaan uji publik guna mendapatkan tanggapan dari berbagai elemen masyarakat. 
  4. Keempat, dilakukan penyempurnaan untuk selanjutnya diterapkan menjadi Kurikulum 2013.
Bagi teman-teman yang ingin draft Kurikulum 2013, bisa download di sini

Semoga bermanfaat ...

Rabu, 02 Mei 2012

Mengganti Background Log On pada Windows 7

Kali ini TA akan membagi sedikit pengetahuan tentang mengganti Background Log On pada Windows 7. 
Ternyata untuk mengganti Background Log on ternyata sangat mudah sekali, selain dengan cara manual juga bisa dengan menggunakan salah satu software yang sudah biasa kita pakai untuk menata lepe kita. Seperti yang sudah TA lakukan dan ternyata sangat simpel dan hasilnya Ok banget, yaitu dengan menggunakan Software Tune Up 2011 Utility atau Tun Up 2012 Utility.

Langkah-langkahnya antara lain :
1. Klik Icon Tun Up 2011 (yang aku pake saat ini) di dekstop kita, seperti gambar ini.
 
2. Setelah terbuka, Klik  Costumize Wincdows
3. Klik "Logon screen"
4. Setelah muncul jendela baru seperti di bawah ini, Klik "Add" untuk mencari gambar agan yang sudah disiapkan sebelumnya. O ya jangan lupa gambar dibuat dengan format bmt.
 
5. Kemudian, Klik gambar yang sudah dimasukkan, kemudian klik "Apply" di pojok kanan bawah
 
6. Setelah itu, coba tekan Alt + Ctrl + Del, maka dengan sekejap, background logon sudah berubah.
7. Berhasil...


Semoga bermanfaat....